Sandiaga Uno Pastikan PPP Konsisten Bersama Koalisi PDIP Usung Ganjar Pranowo

muhammad farhan
Ketua Bappilu DPP PPP Sandiaga Uno. (Muhammad Farhan).

JAKARTA, iNews.id - Partai Persatuan Pembangunan (PPP) konsisten bersama koalisi PDIP mengusung Ganjar Pranowo sebagai calon presiden. Komitmen itu disampaikan Ketua Bappilu DPP PPP Sandiaga Salahuddin Uno seusai rapat pemenangan pemilu di Kebayoran Baru, Minggu (10/9/2023). 

Sandi mengatakan, sikap PPP tersebut merupakan bagian dari politik amar ma'ruf nahi munkar. "Kami istikamah dalam menjalankan politik amar ma'ruf nahi munkar, yaitu kita niatkan sebagai ibadah. Kita berkomitmen dengan kerja sama politik yang sudah kita tanda tangani dengan PDI Perjuangan," katanya. 

Komitmen itu disampaikan Sandi berulang-ulang seolah menegaskan bahwa PPP menutup pelakung terjadinya poros koalisi baru sebagaimana rumor beredar. "Kita istikamah terhadap kesepakatan yang telah kita tandatangani bersama dengan PDI Perjuangan," katanya hingga tiga kali.

Editor : Ihya Ulumuddin
Artikel Terkait
Nasional
8 hari lalu

DPR RI Sebut Banyak Korban Kejahatan Belum Tahu LPSK

Nasional
13 hari lalu

Kemenaker Ungkap Sejumlah Tantangan Utama Ketenagakerjaan Domestik, Apa Saja?

Nasional
13 hari lalu

PDIP Siap Bentuk Satgas Lindungi Pekerja Migran Indonesia di Luar Negeri

Nasional
13 hari lalu

Megawati Minta Kader PDIP Bantu Lindungi Pekerja Migran Indonesia di Luar Negeri

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal