Sertu Lugas, Pedagang Gorengan Sujud Cium Kaki Ibu Usai Dinyatakan Lulus Jadi Prajurit TNI

Riezky Maulana
Sertu Lugas mencium kaki ibunya di acara wisuda Politeknik Angkatan Darat (Poltekad) Kodiklatad, Malang. (Foto akun Youtube TNI AD).

JAKARTA, iNews.id - Sertu Lugas mencium kaki ibunya di acara wisuda Politeknik Angkatan Darat (Poltekad) Kodiklatad, Malang, Jawa Timur. Dia dinyatakan lulus menjadi prajurit TNI AD.

Sertu Lugas menangis saat membacakan pesan dan pengalaman menjadi mahasiswa Poltekad. Decak kagum dan tepuk tangan langsung terdengar saat badan tegapnya menunduk kepada sang ibu. 

Sambil terisak, dia berulang kali mengucapkan terima kasih kepada ibunya yang telah membesarkan. 

"Pada Ibu saya tercinta tiada kata lagi yang bisa menuliskan rasa terima kasih saya atas perjuangan dan doa-doamu selama ini. Iada kata balasan lagi yang indah selain surgamu," kata Lugas dalam video yang diunggah Youtube TNI AD, Kamis (24/2/2022). 

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Buletin
9 hari lalu

Prada Hairul Muhammad Nail Anggota TNI di Gowa Tewas di Barak, Diduga Dianiaya Senior

Buletin
11 hari lalu

Keluarga Prada Lucky Histeris di Pengadilan Militer Kupang, Minta 17 Terdakwa Dipecat!

Nasional
12 hari lalu

Di Rakernas Perindo, Wamensos Ungkap TNI Masuk Sekolah Rakyat untuk Bentuk Karakter Disiplin dan Mental Siswa

Nasional
14 hari lalu

Momen Humanis Prajurit TNI Bantu Renovasi Rumah Adat Honai di Papua Pegunungan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal