Sesalkan Prabowo, TGB: Isu Palestina Bukan Sekadar Kedaulatan

Aditya Pratama
Mantan Gubernur NTB TGH Muhammad Zainul Majdi atau Tuan Guru Bajang. (Foto: Koran SINDO/dok).

Bangsa Indonesia, kata TGB, juga tidak boleh melupakan Palestina melalui Mufti Besar Syekh Muhammad Amin Husaini merupakan salah satu bangsa yang pertama kali mengakui kemerdekaan Indonesia.

Dengan berbagai fakta itu, TGB pun meyayangkan pernyataan Prabowo yang menganggap rencana Australia untuk memindahkan kantor kedutaan besar mereka di Israel dari Tel Aviv ke Yerusalem merupakan kedaulatan negara tersebut dan harus dihormati.

”Pernyataan itu menafikkan jalinan sejarah perjuangan Palestina yang berkelindan dengan perjuangan bangsa kita. Ini bukan sekedar masalah kedaulatan suatu negara sahabat, tetapi ini isu kebangsaan dan keumatan yang selalu menjadi perhatian kita sebagai bangsa,” kata TGB.

Dia menegaskan, tidak boleh ada pernyatan yang secara langsung maupun tidak langsung melegalkan kondisi di Palestina. Apapun, pernyataan tersebut tidak boleh melemahkan semangat kita untuk memperjuangan hak masyarakat Palestina untuk merdeka.

”Pertanggungjawaban kita adalah kepada Allah SWT Sang Pencipta, kepada diri kita sebagai manusia yang merdeka, sebagai bangsa dan kepada sejarah,” ujarnya.

Editor : Zen Teguh
Artikel Terkait
Nasional
9 menit lalu

Terungkap, Ini Alasan Prabowo Beri Gelar Pahlawan Nasional ke Soeharto

Nasional
3 jam lalu

Prabowo Kumpulkan Kapolri, Panglima TNI hingga Fadli Zon di Kertanegara, Bahas Apa?

Nasional
12 jam lalu

Prabowo: Pemimpin Sejati Harus Memahami Keadaan Bangsanya!

Nasional
20 jam lalu

Prabowo ke Kader Gerindra: Setiap Kebijakan Harus Berpihak kepada Rakyat

Nasional
24 jam lalu

Dasco Ungkap Pesan Prabowo ke Kader Gerindra: Kompak dan Berdampak bagi Rakyat!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal