Siswa SD di Indragiri Hulu Tewas Diduga Korban Bullying, Ini Hasil Forensik Polda Riau

Banda Haruddin Tanjung
Polda Riau mengungkap hasil forensik siswa SD yang tewas diduga korban bullying. (Foto: iNews)

Kapolres Inhu AKBP Fahrian Siregar mengatakan pihaknya sudah memeriksa rekan sekolah korban, guru, kepala sekolah terkait kematian korban. Dia pun menegaskan bahwa dalam kasus ini tidak ada unsur SARA (Suku, Agama, Ras, dan Antar Golongan).

"Sejumlah saksi kita periksa. Kasus ini tetap masih kita dalami," ucapnya.

Editor : Kastolani Marzuki
Artikel Terkait
Jateng
7 bulan lalu

Viral Tersangka Kasus Bullying Dokter PPDS Undip Lulus Uji Komprehensif

Lampung
7 bulan lalu

Pelaku Bullying Siswi SMP di Pringsewu Ditetapkan Anak Berhadapan dengan Hukum

Jabar
9 bulan lalu

Kasus Bullying Siswa SMP di Bandung, 5 Remaja Ditetapkan Tersangka

Megapolitan
18 hari lalu

Polisi Kesulitan Ungkap Motif Ledakan di SMAN 72 Jakarta, Ini Alasannya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal