Soal Bacawapres Anies, AHY: Kriterianya yang Bisa Membawa Kemenangan

Carlos Roy Fajarta
Ketua Umum DPP Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menjelaskan soal progres pemilihan bakal calon wakil presiden (bacawapres) bagi bacapres dari Koalisi Perubahan, Anies Baswedan. (Foto: MPI)

Sebagaimana diketahui kegiatan deklarasi Relawan Anies Baswedan dengan mengangkat tema 'Meluruskan Jalan, Hadirkan Keadilan' di Tenis Indoor Senayan telah dipenuhi ratusan hingga ribuan relawan dari berbagai daerah di Jabodetabek.

Relawan tersebut meneriakkan Anies Baswedan Presiden 2024. Mereka juga mengelu-elukan sejumlah politikus yang hadir mendampingi Anies Baswedan. Salah satunya yakni Agus Harimurti Yudhoyono.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Nasional
18 hari lalu

KAI: Jalur Kereta Api Bandung dan Cianjur Jadi Prioritas Reaktivasi

Nasional
18 hari lalu

Prabowo bakal Reaktivasi 12.000 Km Rel Kereta Api, Tingkatkan Mobilitas Masyarakat

Nasional
22 hari lalu

AHY Prediksi 120 Juta Perjalanan Terjadi saat Libur Nataru

Nasional
28 hari lalu

Anies Sebut Bencana Sumatra Layak Jadi Bencana Nasional: Belum Terlambat

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal