Soal Presiden ke Depan, Jokowi: Harus Bisa Lari Maraton Capai Indonesia Emas

Binti Mufarida
Presiden Joko Widodo (foto: Antara)

Jokowi mengingatkan tantangan ke depan tidaklah mudah. Pilihan kebijakan akan semakin sulit sehingga dibutuhkan keberanian, dibutuhkan kepercayaan. Termasuk untuk mengambil keputusan yang sulit dan keputusan yang tidak populer.

Oleh sebab itu menurut Jokowi, pemimpin harus punya public trust karena kepercayaan adalah salah satu faktor penentu.

“Ini adalah modal politik dalam memimpin sebuah bangsa. Selain itu seorang pemimpin juga membutuhkan dukungan dan kerja sama dari seluruh komponen bangsa,” katanya.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Seleb
7 bulan lalu

Viral Aksi Gen Z Ucap Omedetou di Medsos, Ini Artinya

Soccer
8 bulan lalu

Prabowo Resmikan 17 Stadion Standar FIFA: Ini Prestasi Presiden Jokowi!

Nasional
8 bulan lalu

Optimistis Indonesia Jadi Negara Maju, SBY: Kita Harus Pastikan Masa Depan Tidak Gelap

Gadget
8 bulan lalu

Ingin Jadi Negara Maju, Indonesia Butuh 23 Juta Orang Melek Teknologi Informatika

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal