Andika mengaku bersikap tegas karena alasan yang jelas. Dia ingin jajarannya menjaga kesehatan.
"Saya nggak terlalu peduli penampilan. Tapi saya peduli kalau kita nggak ada. Tahun ini meninggal karena sakit ada 500. Yang sakitnya plus Covid ada 58," tutur jenderal lulusan Akmil 1987 ini.