Suasana Depan Gedung DPR Malam Ini, Kericuhan Kembali Pecah!

Tim iNews
Kericuhan kembali pecah di depan Gedung DPR (foto: iNews.id)

JAKARTA, iNews.id - Kericuhan kembali pecah di depan Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Sabtu (30/8/2025) malam ini. Kericuhan pecah setelah massa mendatangi depan kompleks parlemen.

Tembakan gas air mata dilakukan polisi untuk mengurai massa.

Berdasarkan pantauan, keputusan untuk membubarkan massa dilakukan sekitar pukul 18.30 WIB. Polisi langsung maju serempak ke arah massa yang ada di depan gerbang utama gedung parlemen.

Setelahnya, para aparat kepolisian langsung menembakkan sejumlah gas air mata ke arah massa. Merespons itu, massa berlarian mundur ke arah Jalan Gerbang Pemuda.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Jateng
3 bulan lalu

Demo Ricuh di Grobogan, Kantor DPRD hingga Polsek Jadi Sasaran Amuk Massa

Sumut
3 bulan lalu

Demo Ricuh di Medan Berujung Pembakaran Pos Polisi, 19 Orang Ditangkap

Nasional
3 bulan lalu

Polisi Tangkap 61 Orang usai Demo Ricuh di Malang, Termasuk 21 Anak-Anak

Nasional
10 hari lalu

Terungkap, 2 Kerangka Manusia di Kwitang Dipastikan Korban Hilang saat Demo Ricuh Agustus  

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal