Sudah Vaksin, Tetap Lengkapi Hari Anda dengan Kandungan Suplemen Herbal Ini

Agustina Wulandari
(Foto: dok Freepik)

JAKARTA, iNews.id - Kasus Covid-19 masih terus melanda Indonesia. Pemerintah pun menyiapkan berbagai strategi untuk menanggulangi penyebaran virus Covid-19, mulai dari Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM), memperketat dan mendisiplinkan protokol kesehatan, hingga pemberian vaksinasi Covid-19 gratis untuk seluruh lapisan masyarakat.

Namun, sering menjadi pertanyaan, apakah masih bisa terpapar Covid-19 setelah melakukan vaksin? Tentunya vaksin bisa mencegah penularan dengan tetap menerapkan protokol kesehatan yang baik dan mengonsumsi vitamin atau suplemen. Dengan menerapkan prokes yang ketat dan mengonsumsi suplemen menjadi paket lengkap melawan Covid-19 dan bisa meningkatkan imunitas.

dr Kevin Mak mengungkapkan minum vitamin C saja ternyata tak cukup. Tubuh Anda juga membutuhkan multivitamin dan suplemen lainnya untuk menjaga imunitas. 

Senada dengan dr Kevin Mak, dr Nadia Alaydrus juga mengatakan mengonsumsi vitamin C saja tak cukup, perlu dilengkapi dengan kandungan herbal lain yang berfungsi untuk meningkatkan daya tahan tubuh dan mencegah infeksi.

Dr Kevin pun menyarankan, agar tak perlu panic buying untuk membeli susu atau ikut-ikutan mengonsumsinya, Anda bisa mencari suplemen dengan kandungan herbal yang sudah jelas dan tersertifikasi. Sebab, sesuatu yang alami akan lebih mudah diserap oleh tubuh.

Editor : Rizqa Leony Putri
Artikel Terkait
Health
2 hari lalu

Apa Benar Alat Tes TBC INDIGEN dari PCR Covid-19? Ini Faktanya!

Mobil
3 hari lalu

Pemerintah Siapkan Insentif Otomotif, Skema Mirip saat Covid-19

Nasional
29 hari lalu

Kasus Covid-19 Naik Lagi di Indonesia, Anak-Anak Paling Rentan!

Nasional
1 bulan lalu

Banyak Orang Sakit Batuk Pilek Sekarang, Kemenkes Bongkar Data Mengejutkan!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal