Sumur Gas Terbesar Pertamina di Jabar Meledak Hebat di Subang, Warga Panik!

Yudy Heryawan Juanda
Ledakan sumur gas Pertamina EP di Subang disertai kobaran api membubung tinggi, Selasa (5/8/2025). (Foto: iNews/Yudy Heryawan Juanda)

"Awalnya terdengar ledakan sekali. Gak lama terlihat ada cairan menyembur dan terbakar disertai suara ledakan lebih keras. Kami semua panik. Saya sampai seret orang tua agar keluar dari rumah bersama para warga di sini untuk mengamankan diri," ujar Gilang Aldiansyah, warga sekitar, Selasa (5/8/2025).

Kepanikan warga makin menjadi ketika suara gemuruh dari ledakan terdengar hingga radius beberapa kilometer. Beberapa warga bahkan mengira telah terjadi kecelakaan pesawat.

"Suaranya besar banget. Saya pikir ada pesawat jatuh, karena gemuruhnya keras banget," kata Korwara, warga lainnya.

Hingga berita ini ditulis, belum ada laporan resmi mengenai ada atau tidaknya korban. Termasuk keterangan dari Pertamina terkait ledakan sumur gas Pertamina EP tersebut.

Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait
Jateng
9 bulan lalu

Pertamina RU IV Investigasi Pemicu Api di Kilang Cilacap

Bisnis
9 bulan lalu

Heboh Kebakaran Kilang di Cilacap, Ini Penjelasan Lengkap Pertamina

Bisnis
9 bulan lalu

Kilang Minyak Pertamina di Cilacap Kebakaran, Asap Hitam Membubung

Nasional
9 bulan lalu

Anak Usaha Pertamina Sengaja Turunkan Produksi Kilang agar Bisa Impor Minyak Mentah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal