Survei MIPOS: Sentimen Positif Prabowo Menguat usai Deklarasi Maju sebagai Capres 2024

riana rizkia
Survei MIPOS mengungkap sentimen positif terhadap Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto menguat usai pernyataan kesiapannya maju sebagai capres 2024. (Foto: MIPOS)

Dalam pidatonya saat menyatakan kesiapan kembali maju di pilpres, Prabowo sempat merespons pernyataan yang mempertanyakan soal kenapa dirinya kembali maju pilpres meski sudah beberapa kali kalah.

“Ada yang bertanya ya mungkin nyindir-nyindir, sudah sekian kali kalah kok mau maju lagi. Mungkin mereka tidak mengerti arti pejuang," ucapnya dalam Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) Partai Gerindra di Sentul International Convention Center (SICC), Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Jumat (12/8/2022).

"Waktu Bung Karno dipenjara oleh Belanda, apakah dia menghentikan perjuangannya. Bagi seorang pejuang, jatuh itu biasa," ujarnya.

Kegigihan Prabowo ini mengundang respons positif warganet dan beberapa figur yang mengapresiasi sikap Prabowo yang tidak menyerah.

Untuk diketahui, dataset dalam riset MIPOS  ini diperoleh dari tanggal 9 hingga 20 Agustus 2022. Penentuan periode riset ini didasarkan pada dua event besar dalam panggung politik nasional yang terjadi sebelumnya, yakni deklarasi kesiapan Prabowo maju sebagai capres 2024 dan deklarasi koalisi Kebangkitan Indonesia Raya (KIR).

Analisis terhadap percakapan warganet pada sejumlah platform media sosial dilakukan dengan menggunakan keyword nama-nama capres yang paling sering muncul dalam publikasi sejumlah lembaga survei mainstream seperti Prabowo Subianto, Ganjar Pranowo, Anies Baswedan, dan sebagainya.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Nasional
5 jam lalu

Menteri KKP Lapor Prabowo soal Progres Kampung Nelayan, Ungkap Target Tahun Ini

Nasional
13 jam lalu

Prabowo Targetkan 18 Proyek Hilirisasi Rp600 Triliun Digarap Tahun Depan  

Nasional
14 jam lalu

Prabowo Perintahkan Menteri KKP Bangun Pusat Budidaya Ikan di 500 Kabupaten

Nasional
14 jam lalu

Momen Prabowo Puji Seskab Teddy: Selalu Siapkan Pidato Bagus

Nasional
16 jam lalu

Prabowo Kagum dengan Korea: Mereka Mampu Bangun Bangsa Modern dari Puing-Puing Perang

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal