Tahun Baru Imlek 2572, Menag Yaqut: Mari Saling Menjaga untuk Umat Sehat dan Rukun

Irfan Ma'ruf
Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas. (Foto ist)

Menurut Menag, hampir setahun Indonesia dilanda pandemi. Hal ini tentu memengaruhi tatanan kehidupan, termasuk bagi warga Tionghoa. Untuk itu, Imlek tahun ini tepat kiranya jika dijadikan momentum untuk terus peduli, berbagi, dan saling menjaga bersama sesama anak negeri. 

Di tengah suasana keprihatinan itu, Menag Yaqut meminta agar Tahun Baru Imlek digelar secara tak berlebihan namun khidmat. Selain itu masyarakat juga terus menjaga diri dari ancaman Covid-19.

"Rayakan secara sederhana dengan keluarga. Tetap disiplin protokol kesehatan, dan patuhi 5M, yakni memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak, membatasi mobilitas dan interaksi, serta menjauhi kerumunan," katanya.

Editor : Kastolani Marzuki
Artikel Terkait
Internasional
2 bulan lalu

Teror Bangkai Babi di Masjid-Masjid Singapura, Pelaku Ditangkap

Internasional
3 bulan lalu

Heboh Bendera Malaysia Dikibarkan Terbalik, Sesama Politisi Saling Serang

Internasional
3 bulan lalu

Takut Diintimidasi, Warga Tionghoa di Malaysia Tak Kibarkan Bendera Jelang Hari Kemerdekaan

Internasional
3 bulan lalu

Bendera Malaysia Dipasang Terbalik Picu Ketegangan Ras Jelang Hari Kemerdekaan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal