Tak Dipaksa Pindah,  ASN Kemendagri ke IKN akan Diutamakan Dapat Promosi Jabatan 

Raka Dwi Novianto
Mendagri Tito Karnavian menyebutkan ASN yang pindah ke IKN sebagai petarung (Foto: iNews)

"Ini sama, saya sudah buka kemarin Kemendagri kan hampir 6000-an ya karyawannya ya. Itu sudah hampir 200 rebutan ke sini. Dan saya sendiri saya sangat siap untuk gelombang yang pertama," ujarnya..

Tito mengatakan bahwa kementeriannya sudah sangat siap untuk pindah ke IKN. Namun, dirinya tidak memaksakan bagi ASN-nya untuk pindah.

"Nah saya atur kementerian saya, Kemendagri.
Kami udah siap," kata Tito.

"Kita juga meminta juga. Kita engga mau paksa, yang mau (pindah) yang mau. Karena ya salah satu rangsangan kita kepada mereka di sini bahwa untuk yang punya pengalaman baru, yang belum berkeluarga, kalau sudah berkeluarga, sudah besar, sudah mandiri ke sini. Karena kalau bawa keluarga yang masih kecil-kecil kan nanti putus sekolah. Harus nunggu sekolah-sekolah itu selesai," ujarnya.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
20 jam lalu

Tak Semua ASN Bisa ke IKN, PANRB Siapkan Tiga Filter Ketat  

Nasional
2 hari lalu

Otorita IKN Teken 6 Kontrak Proyek Tahap II, Pembangunan Jalan hingga Gedung DPR

Nasional
5 hari lalu

KPK Tangkap 13 Orang dalam OTT di Ponorogo, Termasuk Bupati Sugiri

Nasional
6 hari lalu

Bupati Ponorogo Sugiri Terjaring OTT KPK Diduga terkait Suap Promosi Jabatan 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal