Tak Lolos Peserta Pemilu 2019, PBB Ajukan Gugatan ke Bawaslu Sore Ini

Felldy Aslya Utama
Ketua Umum Partai Bulan Bintang Yuzril Ihza Mahendra (tengah) (Foto: DOK/iNews.id)

Afriansyah mengatakan, PBB siap membuktikan semua bukti-bukti dugaan pemalsuan data tersebut saat pengajuan gugatan dikabulkan Bawaslu nanti. Dia melanjutkan, jika memang ada unsur-unsur kesengajaan atas tidak diloloskannya PBB sebagai peserta Pemilu 2019, partainya akan menutut KPU sebagai perbuatan yang melanggar tindak pidana.

“Kami hanya dikatakan satu kabupaten saja di Manokwari yang tidak memenuhi syarat, itupun hanya keanggotaan. Jadi kami optimis,” kata Afriansyah.

Menurut dia, meskipun PBB tergolong partai kecil, tetapi memiliki hak untuk melakukan pembelaan. Karena itu, partainya sudah benar hari ini mengajukan gugatan. Selanjutnya, untuk jadwal pelaksanaan sidang dan sebagainya, PBB menyerahkan sepenuhnya kepada Bawaslu. Afriansyah optimis partainya bisa memenangkan sengketa dan lolos sebagai peserta pemilu.

Editor : Khoiril Tri Hatnanto
Artikel Terkait
Internasional
1 hari lalu

1 Perempuan Dibunuh oleh Orang Dekat Tiap 10 Menit, PBB: Rumah Bukan Tempat Aman bagi Kaum Hawa

Nasional
2 hari lalu

Fatwa MUI soal Rumah Dihuni Tak Layak Dipajaki Berulang, Ini Respons Kemendagri

Internasional
2 hari lalu

Kaget! 1 Perempuan Dibunuh Setiap 10 Menit oleh Orang Dekat

Buletin
3 hari lalu

Jakarta Dinobatkan sebagai Ibu Kota Terpadat Dunia! 42 Juta Jiwa Menumpuk, Johar Baru Jadi Sorotan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal