Tawuran Antarpelajar Pecah di Tambora, Polisi Patroli Jam Pulang Sekolah

Dimas Choirul
Dua kelompok pelajar tawuran di depan Puskesmas Jembatan Besi, Tambora, Jakarta Barat. (Foto: Instagram)

Meski demikian, lanjut Faruk, aksi tawuran pelajar tersebut digagalkan dengan cepat oleh sejumlah warga di sekitar lokasi. Dia juga memastikan tidak ada korban jiwa maupun luka-luka dari kedua belah pihak.

"Berkat kesiapan warga sekitar menghalau kedua pelajar tersebut, saat ini wilayah aman terkendali," tutur Faruk.

Saat ini, kepolisan melakukan patroli intens dan menempatkan petugas ke lokasi untuk mencegah agar peristiwa tawuran tidak terulang.

"Dan sekarang lokasi tersebut dipantau sama anggota pada saat jam pulang sekolah," katanya.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Megapolitan
18 jam lalu

Jangan Ditiru! Remaja di Jaktim Tawuran Pakai Kembang Api saat Malam Tahun Baru

Megapolitan
1 hari lalu

Hujan Guyur Monas di Malam Tahun Baru, Sebagian Pengunjung Tinggalkan Lokasi 

Nasional
3 hari lalu

Stok Beras di Jakarta 290.000 Ton, Dirut Bulog: Nggak Usah Takut Kalau Berasnya Habis

Megapolitan
6 hari lalu

Libur Panjang Natal, Jalan Sudirman Terpantau Lengang

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal