"Terus komunikasi?," tanya hakim.
"Siap, benar Yang Mulia," jawab Reza.
Hakim lantas bertanya kepada Reza, kapan dia dipanggil Putri untuk diberikan hadiah. Reza pun menjawab saat ulang tahun Bhayangkara Polri yaitu 1 Juli 2022. Peristiwa itu terjadi sebelum Brigadir J pergi ke Magelang. Kala itu, Putri sempat mengirim pesan kepadanya untuk main ke Saguling.