Terungkap, Video Prabowo Endorse Luthfi-Taj Yasin Dibuat di Rumah Jokowi

Danandaya Arya Putra
Video Presiden Prabowo Subianto meng-endorse Ahmad Lutfhi-Taj Yasin (dok. istimewa)

JAKARTA, iNews.id - Ketua Bawaslu Rahmat Bagja mengungkapkan, video Presiden Prabowo Subianto meng-endorse Ahmad Luthfi-Taj Yasin dibuat di rumah Presiden ke-7 Joko Widodo (Jokowi). Video dibuat di sela-sela kunjungan Prabowo ke Kota Surakarta untuk bertemu Jokowi.

"Video tersebut dibuat pada tanggal 3 November 2024 oleh tim media dari pasangan Calon Gubenur dan Wakil Gubernur Jawa Tengah Nomor Urut 2 Ahmad Lutfhi dan Taj Yasin di rumah kediaman Joko Widodo di Kelurahan Sumber, Kota Surakarta, Provinsi Jawa Tengah," kata Bagja, Rabu (20/11/2024).

Bawaslu memutuskan, video tersebut tak masuk unsur pelanggaran pemilu. Pasalnya, video dibuat saat hari libur.

Menurut Bagja, di hari libur presiden tidak perlu melakukan cuti untuk kampanye.

"Berdasarkan waktu tidak langgar ketentuan perundang-undangan," ujar dia.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
4 jam lalu

Prabowo Minta Karang Taruna-Pramuka Aktif Lagi usai Ledakan di SMAN 72 Jakarta

Nasional
7 jam lalu

Partai Demokrat Dukung Pemerintah Beri Gelar Pahlawan Nasional kepada Gus Dur dan Soeharto

Nasional
7 jam lalu

Panggil Kapolri-Panglima TNI, Prabowo Bahas Ledakan SMAN 72 hingga Nama Pahlawan Nasional

Nasional
7 jam lalu

Terungkap, Ini Alasan Prabowo Beri Gelar Pahlawan Nasional ke Soeharto

Nasional
10 jam lalu

Prabowo Kumpulkan Kapolri, Panglima TNI hingga Fadli Zon di Kertanegara, Bahas Apa?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal