TPN GP Diisi Figur Mumpuni, Partai Perindo Optimistis Ganjar Menang di Pilpres 2024

Dimas Choirul
Partai Perindo yakin Ganjar Pranowo dapat menang di Pilpres 2024 seiring banyak figur mumpuni yang mengisi struktur TPN GP. (Foto: MPI)

Sebelumnya, Ketua TPN GP Arsjad Rasjid mengatakan, pihaknya membahas finalisasi struktur TPN GP dalam rapat rutin pada Rabu (9/4/2023) kemarin. Meski demikian, kata dia, struktur TPN GP akan terus bertambah seiring waktu.

Dalam kesempatan tersebut, Arsjad mengenalkan para Wakil Ketua TPN GP yang baru. Salah satunya adalah Wakil Ketua Umum DPP Partai Perindo Bidang Ekonomi Digital dan Kreatif, Angela Tanoesoedibjo. 

Angela juga merupakan Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif. "Sudah tahulah Mbak Angela ini bagaimana, mewakili bagaimana wanita dan jiwa muda, ini bagian daripada TPN Ganjar Presiden," tutur Arsjad.

Tak hanya itu, ada pula nama Wakil Ketua Umum Partai Hanura Benny Rhamdani, eks Wakapolri Gatot Eddy Pramono, dan Ketua Umum Harian DPP Partai Perindo Tuan Guru Bajang (TGB) Muhammad Zainul Majdi.

"Lalu juga Mas Andi Gani Nena Wea yang di mana juga wakil ketua di sini yang nanti profilingnya akan kami berikan, lalu juga Mas Ahmad Basarah, lalu ada juga Mas Usman Tokan. Nah ini beliau-beliau ini masuk dalam wakil ketua," ujar Arsjad.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

Tokoh Banten TB Sangadiah Wafat, Partai Perindo: Sosok Ulama dan Pendekar Pemersatu

Nasional
5 hari lalu

Rakernas Partai Perindo Tegaskan Dukungan terhadap Pemerintahan Prabowo Subianto Lewat Eka Dasa Asasta untuk Asta Cita

Nasional
6 hari lalu

Sekjen Partai Perindo Ferry Kurnia Tegaskan Semangat Energi Baru Indonesia di Rakernas

Nasional
6 hari lalu

Partai Perindo Deklarasikan Energi Baru Indonesia, Cara Berpolitik yang Baru

Nasional
6 hari lalu

Angela Tanoesoedibjo Ungkap 11 Langkah Strategis Partai Perindo untuk Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal