Usia 23, Clarissa Tanoesoedibjo Raih Gelar MBA di AS, IPK 3,8 dan Penghargaan Akademik Tertinggi

Irfan Ma'ruf
Clarissa Tanoesoedibjo didamping kedua orang tuanya Chairman dan Chairwoman MNC Group Hary Tanoesoedibjo dan Liliana Tanoesoedibjo saat meraih gelar MBA di Crowell School of Business, Biola University, La Mirada, California. (Foto: ist)

"Congratulation to my precious daughter, Clarissa Tanoesoedibjo for High Honors for Academic Excellence and Outstanding Performance in The MBA Program," tutur Liliana dikutip dalam akunnya.

Pada hari kelulusannya, Clarissa mengabadikan momen bahagia tersebut melalui Instagram Story miliknya. Dalam akun @Clarissatanoe, raut wajah bahagia tampak terlihat ketika perumpuan kelahiran 1996 itu merayakan hari kelulusannya bersama teman-teman dan keluarganya.

Clarissa tampak bahagia didampingi ayah dan ibunya di hari kelulusan. Kedua kakaknya yakni Valencia Tanoesoedibjo dan Jessica Tanoesoedibjo tampak hadir dalam acara kelulusan Clarissa. Begitu pun dengan adik laki-lakinya, Warren Haryputra Tanoesoedibjo.

Sebelum mengenyam pendidikan di Crowell School of Business, Biola University, Clarissa sudah berhasil menunjukan prestasinya dalam dunia pendidikan dengan lulus dari dua jurusan sekaligus, yakni perdagangan dan seni University of New South Wales, Sydney, Australia.

Editor : Djibril Muhammad
Artikel Terkait
Nasional
8 hari lalu

Hary Tanoesoedibjo dan Keluarga Rayakan Natal Bersama MNC Group, Beri Sumbangan untuk Korban Bencana Sumatra

All Sport
19 hari lalu

Membanggakan! Biliar Indonesia Tambah Perunggu, Total 2 Perak dan 2 Perunggu di SEA Games 2025

Gadget
21 hari lalu

Hary Tanoesoedibjo Bangga Game The God of Highschool: Legends Rilis, Paling Ditunggu Gen Z!

Gadget
21 hari lalu

Kolaborasi MNC Games dan ITOXI Luncurkan Game Perdana The God of Highschool: Legends

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal