Dalam kunjungan tersebut, Kapolres membawa sejumlah bantuan kebutuhan pokok. Dia menuturkan, kondisi keluarga kedua bocah itu sangat memprihatinkan sehingga layak mendapat perhatian.