Viral Foto Jokowi Terduduk dan Tutupi Muka, Netizen Ramai-Ramai Mendoakan

Muhammad Fida Ul Haq
Presiden Jokowi menjadi viral karena foto menutupi wajah (dok Istimewa)

JAKARTA, iNews.id - Foto yang memperlihatkan Presiden Joko Widodo (Jokowi) bersarung sedang menutupi muka viral di media sosial. Foto tersebut diambil saat Jokowi memberikan penghormatan terakhir kepada ibunya Sudjiatmi Notomiharjo yang meninggal, Rabu (25/3/2020).

Salah satu yang mengupload foto tersebut yakni Chef Arnold Poernomo. Juri Master Chef Indonesia ini mengatakan Jokowi tidak sendirian.

"You are not alone Pak @jokowi ????????," tulis Arnold di Akun Twitternya, Kamis (26/3/2020).

Selain Arnold, ribuan warga net lainnya juga ikut mendoakan Jokowi. Apalagi, Jokowi tengah disibukkan dengan penanganan pandemi virus Corona atau Covid-19.

"Kita semua akan mengalami masa sedih, semoga beliau dimudahkan melalui masa sedih ini," tulis akun @dwikialjawi.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
9 jam lalu

Jadi Tersangka Kasus Ijazah Jokowi, Roy Suryo Cs Siap Penuhi Panggilan Polda Metro

Nasional
3 hari lalu

Silfester Matutina Belum Dipenjara, Roy Suryo: Tolong Aparat juga Fair

Nasional
3 hari lalu

Jadi Tersangka, Roy Suryo Sindir Silfester Matutina Belum Dipenjara

Nasional
3 hari lalu

Reaksi Roy Suryo Jadi Tersangka Kasus Ijazah Jokowi: Saya Senyum

Nasional
3 hari lalu

Rismon Sianipar Jadi Tersangka Fitnah Ijazah Jokowi: Kami Akan Lakukan Perlawanan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal