Viral Polemik Pulau Pasir, Kemlu: Tak Ada di Peta NKRI sejak 1957

Widya Michella
Pulau Pasir milik Australia (Foto: Ist)

JAKARTA, iNews.id - Kementerian Luar Negeri (Kemlu) menegaskan Pulau Pasir atau Ashmore and Cartier Island milik Australia. Pulau itu tidak ada dalam peta Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) sejak tahun 1957.

Direktur Jenderal Hukum dan Perjanjian Internasional Kemlu Amrih Jinangkung mengatakan narasi yang beredar viral di media sosial terkait Pulau Pasir milik Indonesia tidak benar.

"Pulau Pasir atau Ashmore tidak masuk dalam wilayah dalam peta NKRI sejak tahun 57 maupun pada peta-peta yang dibuat setelah itu," kata Amrih Jinangkung di Jakarta, Kamis (27/10/2022). 

Amrih Jinangkung menyebut sejak awal, pulau itu bukan milik Indonesia. Dia berharap masyarakat bisa memahami aturan yang sudah berlaku sejak lama itu.

"Jadi dalam konteks ini memang Indonesia di Indonesia tidak pernah memiliki tidak punya klaim terhadap Pulau Pasir Ashmore," ujarnya.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
5 jam lalu

Presiden Prabowo Kunjungi Australia Rabu Lusa, bakal Bertemu PM Albanese

Internasional
2 hari lalu

Ngeri! Powerbank Meledak di Kantong Penumpang Pesawat

Internasional
8 hari lalu

Surat dari Prajurit Perang Dunia I Ditemukan di Pantai Australia, Isinya Bikin Merinding

Nasional
8 hari lalu

Momen Wapres Gibran Asyik Nonton Timnas Futsal vs Australia di Indonesia Arena

Nasional
13 hari lalu

Mahfud MD Buka Suara soal Komite Reformasi: Memposisikan Polri Jadi Aset Penjaga dan Pemaju NKRI

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal