Viral Pria Ganti QR Code Kotak Amal, MUI Minta Pengurus Masjid Tingkatkan Pengawasan

Widya Michella
Waketum MUI Anwar Abbas (foto: MPI)

Diketahui, pria diduga mengganti QR code kotak amal masjid di Jakarta Selatan. Aksi pelaku terekam kamera dan viral di media sosial.

Dalam akun @infojkt24, terlihat pria tersebut mendatangi kotak amal di masjid. Dia lalu menempelkan stiker QR code di atas kotak amal tersebut.

Stiker QR code biasanya dipakai untuk warga yang ingin mentransfer uang. Warga cukup melakukan scan QR code untuk memindahkan dananya ke pihak lain.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Seleb
1 hari lalu

Geger! Inara Rusli Ingin Diakui sebagai Istri Sah Insanul Fahmi

Seleb
1 hari lalu

Inara Rusli Happy, Insanul Fahmi Sayang Anak-anaknya

Seleb
1 hari lalu

Insanul Fahmi Dituduh Idap HIV, Inara Rusli Meradang!

Seleb
1 hari lalu

Polisi Bantah Peras Ammar Zoni Rp300 Juta: Silahkan Cek Rekening Anggota!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal