Viral Video Jozeph Paul Zhang Diduga Menistakan Agama Islam, Ini Kata Kapolri

Puteranegara Batubara
Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo. (Foto: Div Humas Polri).

JAKARTA, iNews.id - Polri mengusut viral rekaman video pria bernama Jozeph Paul Zhang yang mengaku sebagai Nabi ke-26. Aksi Joszep menuai reaksi karena dinilai menistakan agama Islam.

Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo ketika dikonfirmasi menyampaikan, sedang diselidiki. Sejauh mana Perkembangannya dia belum menjelaskan detail. 

"Ya sudah dilidik," ujar Listyo dikonfirmasi dari Jakarta, Sabtu (17/4/2021).

Pernyataan yang sama juga disampaikan oleh Kadiv Humas Polri Irjen Pol Argo Yuwono. Dia memastikan Polri akan mengusut rekaman video tersebut. 

Dia berharap masyarakat tenang dan tidak terpancing dan menyerahkan sepenuhnya kepada polisi. "Lidik," ucapnya.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Seleb
1 hari lalu

Sarwendah Kena Mental hingga Konsul ke Psikolog, gegara Ruben Onsu?

Seleb
1 hari lalu

Siap-Siap Kondangan Online! Tanggal Pernikahan Kim Woo Bin dan Shin Min Ah Terungkap

Seleb
1 hari lalu

Kevin Julio dan Imelda Therinne Bakal Segera Menikah? Ini Faktanya

Seleb
2 hari lalu

Hubungan Jordi Onsu dan Ruben Onsu Renggang gegara Isu Mualaf? Ini Faktanya!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal