Waketum DPP Gerindra Sebut Cawapres Prabowo Mengerucut kepada Sandi

Felldy Aslya Utama
Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno. (Foto: iNews)

“Namanya (Sandi) pernah, tetapi belakangan baru muncul. Ya ini kan difinalkan hari ini,” ucap dia.

Senada diungkapkan Ketua DPD Gerindra DKI Jakarta M Taufik. Menurut dia, salah satu nama cawapres yang tengah digodok internal partai adalah Sandiaga Uno.

“Jadi nanti malam kita baru deklarasi ya di Kertanegara. Cawapresnya barangkali siang ini ditentukan. Salah satunya Pak Sandi, dari berbagai opsi,” kata Taufik di Balai Kota Jakarta, Kamis (9/8/2018).

Editor : Khoiril Tri Hatnanto
Artikel Terkait
Nasional
3 jam lalu

Prabowo Terima 2 Tokoh Buruh Dunia di Istana, Bahas Apa?

Nasional
3 jam lalu

Marsinah Jadi Pahlawan Nasional, KSPSI Puji Komitmen Prabowo

Nasional
5 jam lalu

Arif Satria Segera Mundur dari Rektor IPB usai Dilantik Jadi Kepala BRIN

Nasional
7 jam lalu

Breaking News: Prabowo Lantik Arif Satria Jadi Kepala BRIN

Nasional
7 jam lalu

Prabowo Lantik Pejabat Baru di Istana Sore Ini

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal