Wamenparekraf Angela Tanoesoedibjo Terima Tanda Jasa dan Kehormatan dari Presiden Jokowi

Raka Dwi Novianto
Angela Tanoesoedibjo terima tanda jasa kehormatan dari Presiden Jokowi (foto: iNews)

JAKARTA, iNews.id - Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Wamenparekraf) Angela Tanoesoedibjo menerima tanda jasa dan kehormatan di Istana Negara, Jakarta, Rabu (14/8/2024). Tanda jasa kehormatan diserahkan langsung Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Upacara penyerahan tanda jasa diawali dengan pembacaan Keputusan Presiden Nomor 103, 104, 105, 106, 107 dan 108 TK Tahun 2024. Keppres dibacakan Sekretaris Militer Presiden Mayjen Rudy Saladin.

Mayjen Rudy membacakan nama-nama penerima tanda jasa kehormatan. Angela Tanoesoedibjo menerima Bintang Jasa Utama.

Selanjutnya, Presiden Jokowi menyematkan tanda jasa kehormatan kepada para penerima.

Sebelumnya, Menteri Koordinator Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Hadi Tjahjanto mengumumkan daftar penerima tanda jasa dan tanda kehormatan. 

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
3 jam lalu

Rakernas Partai Perindo Tegaskan Dukungan terhadap Pemerintahan Prabowo Subianto Lewat Eka Dasa Asasta untuk Asta Cita

Nasional
17 jam lalu

Sekjen Partai Perindo Ferry Kurnia Tegaskan Semangat Energi Baru Indonesia di Rakernas

Nasional
18 jam lalu

Partai Perindo Deklarasikan Energi Baru Indonesia, Cara Berpolitik yang Baru

Nasional
19 jam lalu

Angela Tanoesoedibjo Ungkap 11 Langkah Strategis Partai Perindo untuk Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran

Nasional
20 jam lalu

Angela Tanoesoedibjo Bangkitkan Semangat Kader Partai Perindo lewat Pesan Inspiratif Presiden Prabowo

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal