Wapres Kenakan Pakaian Sipil Lengkap saat Upacara Penurunan Bendera di Istana Merdeka

Binti Mufarida
Wapres Ma'ruf Amin mengenakan pakaian sipil lengkap saat menghadiri upacara penurunan bendera di Istana Merdeka. (Foto: Sekretariat Presiden/YouTube)

Pada kesempatan itu, Wapres mengatakan bahwa IKN akan mempersatukan Indonesia tanpa terhalang batas geografis.

"Dan untuk mempersatukan, bahwa kesatuan dan kebersamaan kita tidak terhalang oleh batas geografis itu kan bisa dilakukan bersama dan kita juga berharap semakin terbangun, kebersamaan, keadilan kemerataan untuk seluruh rakyat Indonesia," kata Wapres.

Tak hanya itu, Wapres mengatakan kesan menghadiri upacara di akhir jabatannya. Dia mengatakan bahwa upacara kali ini dianggapnya sebagai upacara wada atau pamitan.

"Ya ini sangat berkesan karena ini yang terakhir, bagi saya ini upacara wada, iya kan ada tawaf wada (tawaf pamitan) haji wada," ujar Wapres.

"Nah sekarang ini upacara wada namanya pamitan untuk yang terakhir kali, sangat berkesan ditambah lagi upacaranya tidak seperti biasa di dua tempat, ini momentum bersejarah," pungkasnya.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Buletin
16 jam lalu

Cemburu Berujung Maut di Condet: Pria Tusuk Teman Hingga Tewas, Polisi Ungkap Kronologi Lengkap

Buletin
1 hari lalu

Ngeri! 110 Anak Direkrut Teroris Lewat Game Online dan Instagram

Buletin
1 hari lalu

Banjir Lumpuhkan Tangsel, Warga Desak Pemerintah Perbaiki Drainase

Buletin
2 hari lalu

Begini Suasana Latihan Timnas Indonesia U-22 jelang Lawan Mali U-22 Besok

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal