Waspada Dampak Siklon Tropis Freddy, Hujan Lebat hingga Angin Kencang

Reza Fajri
Siklon tropis Freddy (dok. BMKG)

JAKARTA, iNews.id - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memperingatkan dampak siklon tropis Freddy. Pada 8 Februari 2022, siklon Freddy terpantau berada di Samudra Hindia, selatan Bali, 15.0LS, 114.5BT (sekitar 700 km sebelah selatan Denpasar).

Diperkirakan intensitas siklon tropis Freddy meningkat dalam 24 jam ke depan dan bergerak ke arah barat barat daya menjauhi wilayah Indonesia.

Siklon ini memberikan dampak tidak langsung terhadap cuaca di Indonesia dalam 24 jam ke depan. Di antaranya, Potensi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat disertai angin kencang di wilayah Banten, DKI Jakarta, Jawa Tengah, Yogyakarta, Jawa Timur dan Bali.

"Potensi angin kencang lebih dari 25 knot di wilayah Banten, DKI Jakarta, Jawa Tengah, Yogyakarta, Jawa Timur, Bali, dan Nusa Tenggara Barat," tulis keterangan BMKG, Rabu (8/2/2023).

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

Penyebab Gempa Besar M7,1 Guncang Melonguane Sulut, Ini Penjelasan BMKG

Nasional
2 hari lalu

Gempa M7,1 Guncang Melonguane Sulut, BMKG: Tak Berpotensi Tsunami 

Nasional
2 hari lalu

Breaking News: Gempa M7,1 Guncang Melonguane Sulut

Nasional
8 hari lalu

BMKG Peringatkan Gelombang Tinggi hingga 4 Meter, Ini Daftar Wilayah Terdampak

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal