Ganti Audio System Mobil, Ini 5 Hal Harus Diperhatikan agar Tidak Salah Pilih 

Rio Chandra Putra Pratama
Bagi yang punya selera musik tinggi, banyak pemilik mobil yang memilih mengganti sound system lebih canggih. (Foto: Istimewa)

3. Pastikan Fiturnya Lengkap 

Suatu sound system mobil yang berkualitas pastinya akan memiliki fitur cukup lengkap seperti memiliki fitur time alignment, amplifier dan equalizer. Anda juga harus memastikan audio sudah dilengkapi fitur touch screen, sehingga memudahkan Anda saat akan menghubungkan perangkat smartphone dengan perangkat lainnya. 

4. Ganti Speaker Bawaan 

Mobil keluaran terbaru memang sudah memiliki sistem sound system yang canggih dan modern. Namun ada beberapa speaker bawaan yang kualitas suaranya kurang maksimal. 

Ada dua jenis pilihan l, seperti split dan coaxial. Split memiliki kelebihan dari kualitas kejernihan suaranya dan coaxial memiliki kelebihan dari segi harga serta proses pemasangannya. 

5. Tes Suara Sound System 

Supaya Anda tidak menyesal setelah memasang sound system baru, Anda harus melakukan pengetesan terlebih dahulu. Anda harus memastikan nada bass terdengar pas di depan piranti dan pastikan juga kualitas suaranya saat nada tinggi atau rendah.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Buletin
1 bulan lalu

Viral! Mahar Pernikahan Unik di Pasuruan, Speaker Sound Horeg 18 Inci Simbol Cinta dan Usaha

Megapolitan
2 bulan lalu

Ledakan di SMAN 72 Jakarta, Ditemukan Benda Mirip Senjata AK47 dan Pistol Glock

Megapolitan
2 bulan lalu

Polisi Sterilisasi TKP Ledakan di SMAN 72 Kelapa Gading, Tim Gegana Turun Tangan

Nasional
2 bulan lalu

Ledakan di SMAN 72 Jakarta, Diduga dari Sound System  

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal