BMW Ingin Mobil ICE dan Listrik Berjalan Berdampingan di Masa Depan

Muhamad Fadli Ramadan
BMW Ingin Mobil ICE dan Listrik Berjalan Berdampingan di Masa Depan (Foto: BMW)

“Jadi Anda juga akan melihat di masa depan apakah kami hanya menawarkan ICE atau BEV murni, keduanya akan hidup berdampingan di pasar. Anda melihat betapa besar penjulan model ICE dan seberapa besar pertumbuhan EV, saya pikir kami akan menyatukannya di masa depan untuk 10 atau 15 tahun mendatang,” tuturnya.

Transisi dari kendaraan konvensional ke mobil listrik juga berjalan lambat dan memerlukan waktu panjang. Webber mengatakan ada banyak faktor yang memengaruhi percepatan elektrifikasi, salah satunya sekor perekonomian.

Hal yang dimaksud adalah empat faktor yang sangat penting bagi ekosistem kendaraan listrik, seperti listrik ramah lingkungan, bahan baku baterai yang ramah lingkungan, infrastruktur pengisian daya, dan daur ulang baterai.

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Mobil
3 hari lalu

Ekspansi di Pasar Global, Changan Ungkap Rencana Jangka Panjang di Indonesia

Mobil
4 hari lalu

20 Mobil Listrik Terlaris di China 2025: Geely Puncaki Penjualan, BYD Mendominasi

Mobil
4 hari lalu

Viral Pemilik BMW Lari ke Bengkel Dengar Suara Dalam Mobil, saat Dibongkar Ada 2 Bayi Kucing 

Megapolitan
5 hari lalu

Mobil Listrik Terbakar di Tol JORR, Diduga gegara Korsleting

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal