Chery Pamerkan Mobil Lisrik Bergaya Off Road iCAR 03 di GIIAS 2024.

Dani M Dahwilani
Chery menghadirkan mobil listrik bergaya off-pertama di Indonesia, iCAR 013 dalam pameran GIIAS 2024. (Foto: iNews.id)

Model penggerak roda belakang motor tunggal, iCAR 03 mampu menyemburkan tenaga 181 hp dan torsi 184 Nm. Sementara untuk penggerak empat roda memiliki daya 74 hp dan torsi 279 Nm. Mobil ini dapat berakselerasi dari 0-100 kilometer per jam hanya dalam waktu 6,5 detik.

“iCAR 03 juga dilengkapi berbagai fitur teknologi masa depan yang dibalut dengan desain interior nyaman," kata Rifkie.

Menggunakan baterai LFP dari CATL, mobil ini diklaim mampu menempuh jarak hingga 500 km. Namun, Chery belum mau mengungkapkan harga resmi iCAR 03. 

Perusahaan menargetkan mobil ini meluncur dan diproduksi secara lokal pada kuartal pertama 2025.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Mobil
2 bulan lalu

BAIC Boyong Mobil Hybrid BJ30 di GIIAS Makassar 2025

Niaga
3 bulan lalu

Harga Jual Lebih Stabil, Mobil ICE dan Hybrid Masih Jadi Pilihan di Tengah Tren EV

Mobil
3 bulan lalu

BAIC Boyong Mobil Hybrid BJ30 di GIIAS Bandung 2025

Mobil
3 bulan lalu

GIIAS Bandung 2025 Resmi Dibuka Hari Ini, Pengguna Mobil Listrik Diharapkan Meningkat!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal