Daihatsu Luncurkan Sigra Varian Tertinggi di GIIAS 2025, Intip Harganya

Dani M Dahwilani
Daihatsu meluncurkan Daihatsu Sigra varian tertinggi, 1.2R Deluxe di GIIAS 2025. (Foto: Dok/Ist)

Daihatsu Sigra yang terus mendapat sambutan positif dari masyarakat Indonesia telah terjual sekitar 425 ribu unit sejak 2016. Sebagai salah satu pelopor mobil LCGC (Low Cost Green Car), segmen LCGC berkontribusi besar bagi industri otomotif nasional yang menyumbang rata-rata sekitar 20 persen market share penjualan otomotif dalam 10 tahun terakhir.

Mobil LCGC Daihatsu menjadi nomor satu dengan market share sekitar 41 persen. Bahkan Sigra menjadi pilihan utama masyarakat dan mendominasi segmen LCGC MPV dalam 5 tahun terakhir.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Mobil
11 hari lalu

BAIC Boyong Mobil Hybrid BJ30 di GIIAS Makassar 2025

Niaga
1 bulan lalu

Harga Jual Lebih Stabil, Mobil ICE dan Hybrid Masih Jadi Pilihan di Tengah Tren EV

Mobil
1 bulan lalu

BAIC Boyong Mobil Hybrid BJ30 di GIIAS Bandung 2025

Mobil
2 bulan lalu

GIIAS Bandung 2025 Resmi Dibuka Hari Ini, Pengguna Mobil Listrik Diharapkan Meningkat!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal