Daihatsu Thor Dapat Pembaruan di Jepang, Begini Ubahannya

Riyandy Aristyo
Daihatsu Jepang memberikan pembaruan pada salah satu mobil Kei Car, Thor, dengan peningkatan fitur. (Foto: Daihatsu)

JAKARTA, iNews.id - Daihatsu Jepang memberikan pembaruan pada salah satu mobil Kei Car, Thor. Sektor yang mendapatkan peningkatan ada di bagian fitur.

Melakoni debut pada 2016, Daihatsu Thor telah menarik perhatian konsumen sebagai mobil keluarga yang cocok digunakan sehari-hari.

Ini berkat dimensi compact, interior luas, dan pengaturan kursi yang fleksibel untuk berbagai keperluan. Kini, kendaraan bermesin 1.000 cc tersebut hadir dengan beberapa penambahan fitur.

Berikut ulasan fitur baru pada Daihatsu Thor dirilia PT Astra Daihatsu Motor (ADM) kepada iNews.id, Kamis (29/10/2020).

1. Fungsi Keselamatan dan Keamanan

Thor baru dilengkapi Smart Assist, yakni sistem keselamatan aktif menggunakan kamera stereo terbaru yang sama seperti Daihatsu Taft reborn.

Fitur ini berfungsi sebagai peringatan dan penghindaran tabrakan, serta deteksi pejalan kaki dan sepeda motor. Selain itu, ada juga fungsi pendukung berkendara seperti Adaptive Cruise Control dengan jangkauan kecepatan penuh serta teknologi Electric Parking Brake.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Mobil
4 hari lalu

Masih Bertengger di Posisi Kedua, Penjualan Daihatsu Oktober 2025 Tembus 12.196 Unit 

Motor
1 bulan lalu

Kenang Memori Lama, Daihatsu Bikin Bemo Bertenaga Listrik Midget X

Mobil
2 bulan lalu

Daihatsu Buka Peluang Jadikan Ayla Mobil Listrik, Akomodir Pembeli Pertama

Mobil
3 bulan lalu

Produksi 9 Juta Mobil, Daihatsu Pertimbangkan Bikin Mobil Hybrid di Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal