Deretan Merek Mobil Menggunakan Nama Hewan, Ada Kijang, Kuda hingga Macan  

Bertold Ananda
Beberapa mobil menggunakan merek dari nama hewan mulai dari Kijang, Kuda, Zebra, Panther hingga Macan. (Foto: Toyota/Daihatsu/Istimewa)

3. Isuzu Panther 

Di masanya mobil ini mendapat julukan Rajanya Diesel. Mobil ini pertama kali dikenalkan di Indonesia pada 1991. Mobil ini dipasarkan di Indonesia untuk bersaing dengan Toyota Kijang dan juga Mitsubishi Kuda. Sayang, mobil ini disuntik mati pada Februari 2021.  

4. Daihatsu Zebra 

Daihatsu meluncurkan minibus dengan desain unik pada 1990, bernama Zebra. Daihatsu Zebra memiliki pintu sliding door. 

Generasi terakhirnya diproduksi pada 2008 dengan nama Daihatsu Neo Zebra. Gagal bersaing akhirnya mobil ini discontinue. 

5. Porche Macan 

Pabrikan mobil mewah Jerman, Porsche menyematkan nama hewan pada salah satu produk unggulanya, Macan. Mobil bertipe crossover ini masuk pertama kali ke Indonesia pada 2014.

Desainnya yang gagah dan elegan membuat Porsche Macan banyak diminati. Tercatat, pada semester pertama 2021 penjualan mobil ini mencapai 43.618 unit.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Mobil
26 hari lalu

3 Brand Mobil Baru Gabung Gaikindo, Persaingan Tambah Ketat Jadi 62 Merek

Mobil
3 bulan lalu

Persaingan Merek Mobil China Makin Ketat, Wuling Tak Mau Terjebak Perang Harga

Mobil
3 bulan lalu

Intip Deretan Merek Mobil Baru Bakal Panaskan GIIAS 2025, Ada Brand Indonesia

Mobil
9 bulan lalu

7 Merek Mobil Baru Serbu Pasar Indonesia Sepanjang 2024, Ini Paling Ditakuti

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal