Ditutup Kamuflase, Hyundai H1 Generasi Terbaru Tertangkap Kamera Mata-Mata

Dani M Dahwilani
Pabrikan otomotif asal Korea Selatan, Hyundai tertangkap kamera mata-mata tengah menguji jalan generasi terbaru Hyundai H1. (Foto: Carscoops)

Urusan jantung pacu, kabarnya mobil ini akan diberikan pilihan mesin baru, yakni mesin bensin 2.500 cc 4-silinder dan mesin 2.500 cc turbo diesel 4-silinder. Kemungkinan yang dipakai adalah mesin diesel. Rumor lain menyebutkan mobil tersebut juga akan diberikan pilihan mesin hybrid maupun varian full electric.

Sebagai informasi, Hyundai H1 memiliki nama lain di berbagai negara, yakni Starex, Grand Starex, i800, iLoad dan iMax.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Mobil
1 hari lalu

Hyundai Palisade Hybrid 2026 Dirilis, Intip Spesifikasinya

Mobil
11 hari lalu

Hyundai Tertarik Gabung Proyek Mobil Nasional Indonesia

Mobil
13 hari lalu

Pasar Otomotif Goyang, Hyundai Dorong Revolusi Kendaraan Listrik hingga Hidrogen

Mobil
14 hari lalu

Hyundai Luncurkan Mobil Listrik Baru Elexio, Jarak Tempuh Tembus 722 Km

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal