Ekspansi, Jaecoo Perluas Jaringan City Store di Indonesia 

Dani M Dahwilani
Jaecoo ekspansi memperluas jaringan di Indonesia dengan membuka Jaecoo Cibubur City Store di Kota Bekasi. (Foto: iNews.id)

“Melalui kehadiran Jaecoo Cibubur City Store, kami ingin memberikan kesempatan kepada masyarakat untuk melihat dan merasakan langsung berbagai fitur dan kecanggihan dari jajaran model jaecoo, termasuk J8 SHS Ardis yang baru saja diluncurkan sebagai SUV hybrid dengan jarak tempuh terpanjang di Indonesia," ujar Hartono Hosea, Komisaris Sun Motor Group sekaligus mitra Jaecoo City Store Cibubur. 

"Kami percaya, keunggulan teknologi, efisiensi, dan kenyamanan yang ditawarkan J8 SHS ARDIS akan menjadi daya tarik utama bagi konsumen yang mencari kendaraan premium dengan performa tinggi dan ramah lingkungan," katanya.

Jaecoo J8 SHS Ardis merupakan SUV hybrid premium yang mengusung kombinasi mesin 1.5L TGDI Dedicated Hybrid Engine dan sistem Electric Hybrid 3DHT, menghasilkan tenaga hingga 530 hp dengan torsi puncak 650 Nm. Dilengkapi baterai LFP 34,46 kWh, mobil ini mampu menempuh jarak listrik murni hingga 180 km, serta jangkauan total lebih dari 1.400 km dalam sekali pengisian daya dan bahan bakar.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Mobil
2 hari lalu

Melantai di GJAW 2025, Jaecoo Ungkap Pemesanan Mobil Listrik J5 EV Tembus 6.000 Unit 

Mobil
18 hari lalu

Soal Mobil Apa Bisa Tenggak BBM Etanol 10 Persen? Begini Kata Jaecoo

Mobil
19 hari lalu

Bantah Perang Harga, Ini Alasan Jaecoo Jual Mobil Listrik J5 EV Seharga Rp200 Jutaan

Mobil
20 hari lalu

Guncang Pasar Mobil Listrik, Jaecoo Luncurkan J5 EV Seharga Rp249 Jutaan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal