"Maka itu, kami sebagai komunitas pengguna Avanza, sangat menunggu kehadiran Avanza Hybrid sebagai mobil hybrid terkini di Indonesia," katanya.
Ketua Pelaksana sekaligus Ketua AXIC Cabang Medan, Ferdy mengatakan, acara yang berjalan lancar sejak pagi ditutup dengan bersahabat sebagai komunitas otomotif di Sumatera Utara.
"Apalagi dukungan juga datang dari seluruh rekan-rekan dealer, klub-komunitas, dan para pihak yang terlibat langsung di Sumatera Utara, Auto2000 Medan Binjai, Bang Jawa Driving School, AGAR Sound, MD Garage, dan Fizz Bar," ujar Ferdy.