Kunci Mobil Hilang? Ini 5 Hal yang Harus Dilakukan

Bertold Ananda
5 hal yang bisa dilakukan jika kehilangan kunci mobil. (Foto: istimewa))

JAKARTA, iNews.id - Kunci mobil merupakan salah satu benda yang sering kali dilupakan pemilik kendaraan. Pasalnya kunci mobil memiliki ukuran yang terlampau kecil dan sering kali tanpa disadari terselip maupun jatuh tanpa jejak.

Padahal kunci mobil memiliki peranan yang sangat penting. Apakah yang terjadi jika kunci mobil hilang? Tentunya mesin mobil tidak bisa dihidupkan. 

Memang sangat menyebalkan jika Anda mengalami kondisi seperti itu, terlebih bagi Anda yang terburu-buru pasti muncul kepanikan dan sulit memikirkan solusinya.

Berikut iNews.id rangkum cara mengatasi kunci mobil yang hilang pada Sabtu (01/1/2022).

1. Memakai kunci serep

Hal yang pertama dan sangat sederhana yang perlu Anda lakukan ketika kunci mobil hilang, yakni menggunakan kunci serep. Pada dasarnya setiap pabrikan kendaraan pasti menyediakan kunci kendaraan lebih dari satu, bahkan ada perusahaan yang memberikan kunci cadangan sampai 3 buah. 

Editor : Dyah Ayu Pamela
Artikel Terkait
Mobil
4 tahun lalu

Kelebihan dan Kekurangan Mobil Listrik

Aksesoris
1 tahun lalu

Sejarah Kunci Mobil, Berawal dari Engkol, Key Fob, Smartphone hingga Fitur Pengenal Wajah

Megapolitan
2 tahun lalu

Rumah di Depok Dibobol Maling saat Penghuni Cari Takjil, Perhiasan dan Kunci Mobil Raib

Mobil
4 tahun lalu

Pintu Ingin Terkunci Otomatis, Berikut Cara Pasang Central Lock di Mobil

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal