Pensiun, Jokowi Diberikan Mobil Toyota Alphard Berpelat Nomor AD 1 JKW

Muhamad Fadli Ramadan
Mobil yang disiapkan untuk Joko Widodo (Jokowi) adalah Toyota Alphard dengan pelat nomor AD 1 JKW. (Foto: Binti Mufridah)

Toyota Alphard terbaru dijual di Indonesia hadir dengan opsi mesin bensin dan hybrid. Mesin bensin berkapasitas 2.5L berkode 2AR-FE dipasangkan dengan transmisi Super CVT-i. Berbekal mesin itu, Alphard bisa menyemburkan tenaga 182 PS pada 6.000 rpm dan torsi 235 Nm pada 4.100 rpm.

Sementara versi hybrid menggunakan mesin A25A-FXS yang memiliki tenaga 190 PS pada 6.000 rpm dan torsi 236 Nm pada rentang 4.300-4.500 rpm. Baik versi bensin maupun hybrid, Alphard dijual dengan pilihan transmisi CVT.

Untuk penunjang keselamatan, Toyota Alphard dibekali Active Safety Package Toyota Safety Sense (TSS) 3.0. Di dalamnya terdapat Pre Collision System (PCS) untuk mencegah mobil menabrak dari belakang, Dynamic Radar Cruise Control (DRCC) yang menjaga jarak aman dengan kendaraan di depan di jalan tol. 

Selain itu, terdapat Lane Departure Assist (LDA) untuk mencegah mobil secara tidak sengaja meninggalkan lajurnya, Lane Tracing Assist (LTA) yang membantu mobil supaya tetap berada di tengah lajur, Adaptive High Beam (AHB) akan menyalakan lampu jauh (high beam) secara otomatis dan beradaptasi saat ada kendaraan lain di depan pada malam hari, dan terbaru Driver Monitoring System (DMS) untuk menjaga kewaspadaan pengemudi dari risiko mengantuk saat mengemudi mobil.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Ketum Joman Ungkap Hasil Penelitian Ijazah Jokowi, Stempel UGM Tampak di Depan Foto

Nasional
1 hari lalu

Polemik Ijazah, Denny Indrayana: Sumber Masalahnya Ada di Pak Jokowi

Nasional
1 hari lalu

Effendi Gazali Soroti Skripsi Tanpa Tanda Tangan Pembimbing di Lembar Pengesahan: Aneh

Nasional
1 hari lalu

Pengacara Jokowi Debat dengan Roy Suryo soal Lembar Penguji Skripsi: Ada, tapi Terpisah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal