Segini Harga Hyundai Stargazer Cartenz yang Resmi Dirilis di GIIAS 2025

Muhammad Sukardi
Hyundai Stargazer Cartenz dan Stargazer Cartenz X yang resmi dirilis di GIIAS 2025. (Foto: Muhammad Sukardi)

Harga Stargazer Cartenz dan Stargazer Cartenz X

Menurut Chief After Sales Officer HMID Nina Violenty, Hyundai Stargazer Cartenz ditawarkan dengan harga mulai dari Rp269 jutaan.

"Untuk Stargazer Cartenz dijual mulai dari Rp269.900.000. Sementara Stargazer Cartenz X mulai dari Rp361.900.000," ungkapnya.

Dia menambahkan, "Harga tersebut merupakan OTR Jakarta."

Jadi, itu dia informasi mengenai harga dari Hyundai Stargazer Cartenz dan Stargazer Cartenz X. 

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Mobil
4 bulan lalu

Bakal Meluncur di GIIAS 2025, Hyundai Bocorkan 2 Fitur Baru pada New Stargazer

Mobil
4 bulan lalu

Bakal Meluncur di GIIAS 2025, Hyundai Bocorkan Gambar Siluet Stargazer Terbaru

Mobil
8 bulan lalu

Hyundai Bukukan 2.012 Unit SPK di IIMS 2025, Stargazer Jadi Tulang Punggung

Mobil
9 bulan lalu

Hyundai Stargazer Essential Tech Melantai di IIMS 2025, Bisa Pantau Mobil dari Jarak Jauh

Bisnis
9 bulan lalu

MNC Bank Serahkan Grand Prize Toyota Fortuner dan Hyundai Stargazer kepada 2 Nasabah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal