Soal Mobil Apa Bisa Tenggak BBM Etanol 10 Persen? Begini Kata Jaecoo

Muhamad Fadli Ramadan
Jaecoo Indonesia memastikan seluruh produk yang dijual di Indonesia siap menenggak BBM dengan campuran etanol 10 persen (E10). Foto: Dok)

Di balik kap, Jaecoo J7 dibekali mesin 1.6 TGDI yang dapat menghasilkan tenaga 183 hp dan torsi puncak 275 Nm. Mesin ini dipadukan transmisi dual-clutch dari Gertrah, yang dikenal sebagai perancang pergantian gigi untuk mobil performa atas Eropa.

Sedangkan J8 SHS menggabungkan dua motor listrik di depan dan belakang. Itu dipadukan dengan mesin turbo 1.5L dan transmisi hybrid 3-percepatan (3DHT). Kombinasi ini menghasilkan tenaga 395 kW dan torsi 650 Nm, yang memungkinkan mobil berakselerasi 0-100 km/jam dalam 5,4 detik.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Mobil
6 hari lalu

Bantah Perang Harga, Ini Alasan Jaecoo Jual Mobil Listrik J5 EV Seharga Rp200 Jutaan

Mobil
7 hari lalu

Guncang Pasar Mobil Listrik, Jaecoo Luncurkan J5 EV Seharga Rp249 Jutaan

Mobil
8 hari lalu

Jaecoo J5 EV Siap Mengaspal Tantang BYD Atto 3 dan Geely EX 5, Mana Lebih Unggul?

Mobil
9 hari lalu

Apakah Mobil Plug-In Hybrid Bisa Minum BBM Etanol? Begini Kata Geely

Motor
11 hari lalu

Honda Pastikan Deretan Motornya Aman Tenggak BBM Etanol 10 Persen

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal