SUV Baru Mitsubishi Meluncur Hari Ini, Bentuk Lampu Mirip Konsepnya

Wahyu Sibarani
Mitsubishi merilis foto teaser mobil SUV barunya ditutup selubung terlihat mirip dengan versi Mitsubishi XFC Concept. (Foto: Mitsubishi) 

Pilihan lainnya Toyota Yaris Cross juga memiliki rentang harga yang kurang lebih sama. Mobil SUV kompak berlogo oval itu memiliki tiga varian. Toyota Yaris Cross G Type sebagai varian termurah dijual di harga Rp351 juta. Varian termahal Toyota Yaris Cross S HV Type GR Parts Aero Package dijual di harga Rp440,6 juta. 

Artinya rentang harga SUV kompak yang ada saat ini ada di kisaran Rp300 juta hingga Rp500 juta. Bisa jadi harga mobil SUV baru Mitsubishi akan ada di rentang harga tersebut.

Jadi pembeda adalah desain, teknologi, serta fitur-fitur yang dimiliki guna mencuri perhatian konsumen. "Mudah-mudahan harganya tidak semahal kompetitor," kata Tetsuhiro Tsuchida.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Mobil
2 jam lalu

Mitsubishi Produksi 2 Mobil Nissan Rogue Plug-in Hybrid dan Navara

Mobil
18 hari lalu

Antisipasi Arus Kendaraan Selama Nataru, Mitsubishi Aktifkan Bengkel Siaga

Mobil
1 bulan lalu

Setelah Meluncur di Indonesia dan Filipina, Destinator Mengaspal di Vietnam

Mobil
1 bulan lalu

Mitsubishi Bukukan 1.975 SPK di GJAW 2025, Lampaui Capaian Tahun Lalu

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal