Tak Pakai Kendaraan Listrik, India Impor Mobil Mewah dari Nepal untuk KTT G20

Muhamad Fadli Ramadan
Berbeda dengan Indonesia yang menggunakan mobil listrik pada KTT G20 di Bali, pada 2022, India masih mengandalkan mobil konvensional. (Foto: Reuters)

Iqbal Singh, pemilik KTC menyebutkan mobil-mobil ini akan digunakan untuk mengangkut para delegasi dari hotel mewah bintang lima ke Pragati Maidan dan lokasi lainnya.

Untuk memastikan pelayanan terbaik bagi para tamu negara, pemerintah India juga melatih pengemudi mobil mewah berkomunikasi dalam bahasa Hindi dan Inggris.

Berbeda dengan Indonesia yang menggunakan mobil listrik pada KTT G20 di Nusa Dua, Bali, pada 2022, India masih mengandalkan mobil konvensional. Apabila dilihat dalam daftar tidak ada mobil elektrik satu pun digunakan, termasuk mobil hybrid.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Internasional
7 hari lalu

Ngeri! Gajah Ngamuk Bunuh 20 Orang di India

Mobil
8 hari lalu

Wow! Mobil Mewah China Huawei Maextro S800 Kalahkan Penjualan Porsche, BMW dan Maybach

Internasional
27 hari lalu

Cemburu, Suami Bakar Istri hingga Tewas di Hadapan Anak-Anak

Internasional
28 hari lalu

Dokter yang Viral karena Pukuli Pasien di Tempat Tidur RS Diskorsing

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal