Tegang dengan AS, Kendaraan Listrik China Ini Justru Ajukan Pencatatan Saham di New York

Dani M Dahwilani
Produsen kendaraan listrik China, Xpeng Inc, didukung Alibaba dan Xiaomi Corp telah mengajukan mencatatkan saham di New York, AS. (Foto: Supercar TV)

Investor terbaru Xpeng termasuk Alibaba, Otoritas Investasi Qatar dan dana kekayaan Abu Dhabi, Mubadala.

Diketahui, Xpeng yang berbasis di Guangzhou, dipimpin Kepala Eksekutif He Xiaopeng, telah menjual lebih dari 20.000 kendaraan listrik, termasuk sedan P7 dan G3 baru. Mobil tersebut diproduksi di dua pabrik China.

Xpeng bermaksud mencatatkan sahamnya di bawah simbol "XPEV". Bank of America, JP Morgan, dan Credit Suisse adalah penjamin emisi untuk pencatatan tersebut.

Dalam pengajuan ke Komisi Sekuritas dan Bursa AS, perusahaan mengatakan dana dari IPO akan digunakan untuk penelitian dan pengembangan di berbagai bidang, seperti teknologi kendaraan cerdas dan perluasan penjualan.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Mobil
5 jam lalu

Wuling Darion EV dan PHEV Meluncur di Indonesia, Bikin Kaget Harga Mulai Rp356 Juta

Mobil
9 jam lalu

Invasi Mobil Listrik China Bikin Produsen Amerika Ciut, Lebih Berbahaya dari Ekspansi Jepang

Mobil
1 hari lalu

5 Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Ini Brand yang Mendominasi 

Mobil
1 hari lalu

Bantah Perang Harga, Ini Alasan Jaecoo Jual Mobil Listrik J5 EV Seharga Rp200 Jutaan

Mobil
2 hari lalu

Bangkitkan Industri Otomotif di Asia Tenggara, VinFast Jadikan Indonesia Rumah Kedua

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal