"Bola golf keras loh, bisa membahayakan pengendara yang lewat tol. Enggak habis pikir, semoga kalau ada yang kena bisa dapat ganti Jasa Rajarja," kata pemilik akun Instagram @lina***.
"Enggak ada info perbaikan dari pihak golfnya, buat nambahin jaring-jaring samping tol ya," ujar pemilik akun Instagram @bowo***.
"Pernah juga hampir kena nih, mohon menjadi perhatian dari yang punya lapangan," tulis pemilik akun Instagram @beb***.