Cara Mengatasi Motor BeAT Mati Mendadak, Perhatikan Model Injeksi atau Karburator

Bertold Ananda
Cara mengatasi motor BeAT mati mendadak, perhatikan apakah model injeksi atau karburator. (Foto: Istimewa)

BeAT karburator

Bila Honda BeAT jenis karburator mati mendadak, berikut cara mengatasinya. 

- Motor berumur kerap mengalami kerusakan pada sistem kelistirkan dan pengapian. Sebab itu, periksa seluruh sistem pengapian, meliputi busi, koil, spull, CDI dll. Jika terdapat konsleting atau rusak segera ganti yang baru.

- Periksa karet vakum pada radiator sudah sobek atau getas belum. Dalam sistem karburator terdapat karet vakum yang bekerja sebagai masuknya udara yang dialirkan dalam pembakaran. Komponen ini rentan rusak karena terbuat dari karet yang dapat sobek atau getas. Jika sudah parah kerusakannya maka motor akan menjadi berebet bahkan mati mendadak dan sulit dinyalakan

- Ganti filter udara dengan yang baru, umumnya motor BeAT mengalami brebet bahkan mati mendadak dikarenakan suplai angin untuk mesin terhampat kotoran yang menumpuk pada fiter udara.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Motor
14 hari lalu

Kumpul, Komunitas Motor Matic Jabodetabek Gelar Kopdar dan City Riding

Motor
3 bulan lalu

Honda BeAT One Piece Tahilalats Mejeng di Makassar, Begini Penampilannya! 

Motor
3 bulan lalu

Ramaikan Plaza Surabaya, Intip Keseruan Steal The BeAT bareng One Piece

Motor
7 bulan lalu

Tanda-Tanda Per CVT Motor Matic Bermasalah, Jangan Tunggu Transmisi Rusak Bisa Jebol

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal