Gelar Ramp Check Bus Pariwisata, Pertugas Temukan Armada Tak Layak Jalan

Muhamad Fadli Ramadan
Mengantisipasi kasus kecelakaan lalu lintas, pemerintah melelaui Kementerian Perhubungan (Kemenhub) dan personel gabungan menggelar ramp check bus pariwisata. (Foto: Antara)

Dia mengimbau masyarakat yang ingin bepergian menggunakan bus pariwisata, agar memeriksa kelengkapan surat dan kelaikan jalan armada yang akan disewa. Operator bus juga diminta menjaga kondisi bus agar aman saat digunakan penyewa.

“Masyarakat diminta untuk menyewa kendaraan yang layak. Bukti buku KIR dan izinnya dapat ditanyakan. Selain itu, bagi operator dimohon dapat memelihara kendaraannya dan memastikan sebelum berangkat busnya layak jalan,” katanya.

Adapun unit bus yang dinyatakan tidak layak jalan dikembalikan ke pool. Ini untuk perbaikan dan memenuhi persyaratan teknis maupun administratif.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Aksesoris
21 jam lalu

Libur Nataru 2025, PLN Siapkan Mobile Charging untuk Kendaraan Listrik

Motor
1 hari lalu

Polisi Bakal Gelar Operasi Zebra dan Berantas Balap Liar

Nasional
5 hari lalu

Jelang Nataru, Prabowo Ingin Gerbong KA Bersih hingga Nyaman untuk Perempuan

Nasional
14 hari lalu

Kecelakaan Bus Rombongan Wisata di Tol Pemalang, 3 Orang Tewas 19 Luka-Luka

Nasional
17 hari lalu

Kemenhub Turunkan Harga Tiket Pesawat 13-14 Persen pada Libur Nataru

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal