"Insyaallah kita mau menang dan jadi juara di sini," sambungnya.
Sementara itu, pelatih Sabah FC, Datuk Ong Kim Swee mengatakan turnamen ini akan menjadi pengalaman berharga bagi timnya. Datuk Ong juga menargetkan timnya bisa bersaing dalam turnamen pramusim ini.
"Saya ingin kalahkan Selangor. Tentu apabila kita beraksi semua faktor kita akan bermain tanpa pemain timnas. Ini suatu langkah yang cukup baik untuk mengenalkan pemain lain," ucap Datuk Ong.