Ada Api di Dada Marquez! Bezzecchi Kena Balas Dendam di MotoGP San Marino

Cikal Bintang
Marc Marquez, pembalap andalan Ducati Lenovo membalaskan dendamnya ke Marco Bezzecchi di MotoGP San Marino (Foto: IG Ducati Corse)

Selama 11 lap pertama, Bezzecchi tampil konsisten dan agresif, tak memberi ruang sedikit pun bagi Marquez untuk menyalip. Namun, di lap ke-12, momen krusial terjadi: Bezzecchi melebar di tikungan, dan Marquez tak menyia-nyiakan kesempatan emas itu untuk merebut posisi pertama.

Meski sempat unggul, Marquez tak bisa bernafas lega. Bezzecchi terus menekan hingga garis finis. Keduanya menyajikan pertarungan teknis dan emosional yang membuat para penggemar di Misano terpukau.

Marquez Puji Bezzecchi: “Lawan yang Sangat Tangguh”

Pasca balapan, Marquez tak pelit pujian kepada rivalnya. Ia mengakui bahwa anak didik Valentino Rossi itu bukan lawan sembarangan.

“Marco adalah lawan yang sangat tangguh dan selamat kepadanya karena meskipun ia lebih cepat dari sebelumnya di putaran terakhir, ia mampu membalas dengan sangat baik,” ucap Marquez.

Pujian ini terasa spesial karena datang dari salah satu pembalap paling berprestasi di MotoGP. Ini sekaligus menunjukkan bahwa Marco Bezzecchi kini mulai diperhitungkan sebagai ancaman serius di papan atas.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
All Sport
2 bulan lalu

Marco Bezzecchi Bongkar Biang Kerok Penyebab Disalip Marc Marquez di MotoGP San Marino 2025

All Sport
13 jam lalu

Marc Marquez Buka-bukaan soal Kebangkitan: Saya Tetapkan Tujuan, Harus Begini!

All Sport
2 hari lalu

Marc Marquez Kejutkan Paddock Ducati! The Baby Alien Beri Kabar Baik

All Sport
4 hari lalu

Marc Marquez Absen dari Tes Valencia! Ducati Andalkan Bagnaia dan Alex untuk Pengembangan Motor 2026

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal