Alex Rins Buka Suara soal Masa Depannya bersama Yamaha

Andhika Khoirul Huda
Pembalap Monster Energy Yamaha, Alex Rins. (Foto: MotoGP)

“Sejujurnya, saya adalah Alex yang sama seperti sebelumnya, dengan rasa lapar yang sama seperti sebelumnya. Tentu saja saya melihat tahun depan,” kata Rins dilansir dari Motosan, Selasa (18/6/2024).

Akan tetapi, Rins mengungkapkan, sampai saat ini belum ada kesepakatan apa pun dengan Yamaha. Bahkan, dirinya belum bicara sekalipun dengan tim pabrikan Iwata.

“Kami masih harus berbicara dengan Yamaha, tapi belum ada pembicaraan apa pun. Kita akan lihat bagaimana kelanjutannya,” pungkas mantan pembalap Suzuki itu.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
All Sport
3 jam lalu

Yamaha Tertinggal! Alex Rins Bongkar Alasan Mesin V4 Jadi Jalan Keluar

All Sport
1 hari lalu

Marc Marquez Dinilai Layak Jadi Panutan Dunia, Bukan Cuma di MotoGP

Soccer
2 hari lalu

Marc Marquez 110 Persen Anak Kesayangan Ducati! Bisa Bebas Pilih Rekan Setim

All Sport
2 hari lalu

Marc Marquez Dapat Dukungan Spesial dari Legenda Barcelona

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal